Kamis, 18 Agustus 2011

Pengolahan Kentang Panggang Isi


Sebenarnya semua jenis kentang dapat dipanggang, hanya saja anda harus memilih yang benar-benar tua umbinya, cuci dan sikat kulitnya hingga benar-benar bersih, kemudian lap kentang hingga kering dan bungkus dengan selembar kertas aluminium, taruh diatas loyang datar dan panggang dalam oven panas selama 1 jam hingga kentang matang. Angkat dan kerat menyilang permukaannya lalu tekan kearah tengah hingga merekah. Tuangi adonan dengan adonan daging dan keju yang telah disiapkan. Atau juga untuk menginginkan penampilan yang lainnya yaitu dengan cara kentang dipotong membujur kira-kira 1/3 tinggi kentang, keruk bagian dalamnya, isi dengan adonan sesuai dengan selera dan panggang hingga seluruhnya matang.

Selamat mencoba ya, semoga kentang buatannya seperti yang disajikan di restaurant ^^

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan isi form, saya akan menghubungi Anda

(Apabila Anda sudah terdaftar di grup lain menjadi konsultan Oriflame dengan nomor member yang masih aktif, Mohon Maaf, sesuai peraturan perusahaan Oriflame,Anda tidak diperkenankan untuk mendaftar kembali dalam jaringan d'BC Network, ataupun mendaftarkan nama suami/istri karena tercatat sebagai 1 keanggotaan. Nama yang akan terdaftar di Oriflame dalam jaringan d'BCN haruslah nama orang yang sama dalam menjalankan maupun mempromosikan bisnis ini dengan segala fasilitas jaringan kami. Terimakasih atas pengertiannya)
Disclaimer: d'BC Network adalah sekelompok Konsultan Independen Oriflame yang menjalankan bisnis ini secara online dan offline. Web ini adalah milik anggota d'BC Network dan bukan merupakan web resmi dari d'BC Network atau Oriflame. Klik di sini untuk mengunjungi web resmi d'BC Network.
Dari mana anda mendengar tentang website ini?
Kami menjaga kerahasiaan data anda
Lalu segera cek email Anda, karena penjelasan akan terkirim ke email Anda, setelah Anda meng klik konfirmasi pada email yang Anda terima tsb.

 
Peluang Bisnis by dunia bunda dan balita | Daftar Bisnis by Daftar Online | Bundashop